Kamis, 24 Juli 2014

CATATAN PENTING OPS DI AKHIR CLOSING DATE 25 JULI 2014

Yusuf Rokhmat 24-07-2012 19:01
Sesuai dengan surat edaran dirjen dikdas sebelumnya, closing date dapodikdas TA 2013 smester 2 adalah besok tanggal 25-7-2014 , pukul 10 pagi. Data terakhir pengiriman akan di jadi kan sbg data awal (prefill) tahun ajaran baru , dengan menggunakan aplikasi terupdate 3.00 , generasi ke-3 Dapodikdas yg direncanakan release tanggal 1 agustus 2014.
Mohon di cermati dapodikdas ini akan dijadikan dasar untuk :
1. BOS
2. Calon Peserta UN
3. Tunjangan PTk
4. Evalualuasi SPM
5. Data perencanaan lainnya
Salam satu data berkualitas utk pendidikan yg lebih berkelas


Nunu Nugraha
[ SEKEDAR INFO - INFO SEKEDARNYA ] #BUKAN_SEKEDAR_INFO
Insert/proses push hasil vervalpd ke aplikasi dapodik hanya bisa dilakukan melalui proses sinkron aplikasi dapodik. Begitupun untuk menyamakan data didatabase lokal dengan data diserver pusat dapodik juga hanya bisa dilakukan melalui proses sinkronisasi.Jadi supaya di APP G.3, kita tidak perlu lagi mengentry data NISN siswa hasil vervalpd, silahkan bagi sekolah yang sudah selesai melakukan vervalpd-nya agar melakukan sinkron aplikasi dapodiknya sebelum jam 10.00 WIB tanggal 25 Juli 2014. Sehingga pada generate umum prefill untuk tahun pelajaran baru, NISN hasil vervalpd sudah ada didalam prefill baru sekolahnya.

Aryadi Nugroho
[ MOHON DIPERHATIKAN DAN SEGERA DITINDAKLANJUTI ]

Mengingatkan lagi, masih ada sisa waktu 1 hari.
Yang di kotak merah silahkan cek lagi ( Data Pelengkap pada Aplikasi Dapodik yaitu Status Kepemilikan, Status Izin Operasional dan Tanggal SK izin Operasional) diharapkan terisi, karena di Dapodik G3 akan dilock/kunci.
Jika ada perubahan/perbaikan/edit mau mengisi di Dapodik G3 akan repot, karena perubahan hanya melalui PDSP,
prosesnya seperti perubahan/pengajuan NPSN kemarin yang salah/tertukar, yaitu :
- Ke Dinas (KK DATADIK) mengajukan perubahan/edit(proses resmi);
- Tunggu proses(waktu), jangka waktunya tidak bisa dipastikan;
- Cek di progress;
- Generate prefill dan install ulang aplikasi




0 komentar:

Posting Komentar

 
Sumber : http://jahetbungas.blogspot.com/2013/01/cara-membuat-next-page-number-di-blog.html#ixzz2UKFe8ZkX